Apakah Perlu Asuransi Jiwa Saat Usia Muda |
Tentunya Asuransi kesehatan Syriah tidak boleh dilupakan, mungkin apa bila anda belum mampu untuk memiliki asuransi, untuk sementara anda bisa mengikuti asuransi kesehatan dari pemerintah, Bahkan bisanya kantor tempat anda bekerja sudah mendaftarkan anda. Bagaimana dengan asuransi jiwa, Apakah perlu asuransi jiwa saat usia muda, bahkan diusia 20"an anda belum memiliki tanggungan. Namun, memiliki asuransi jiwa memberikan beberapa keuntungan.
Karena usia anda relatif masih muda maka preminya jadi lebih murah atau terjangkau dengan penghasilan anda saat ini, Perusahaan asuransi menganggap usia mudah jauh dari resiko meninggal dunia. Hasilnya dengan membayar premi kecil ada memiliki uang pertanggungan yang cukup besar, diatas 500 juta, justru semakin anda menunda membeli asuransi jiwa perminya akan naik disesuikan dengan usia anda.
Walau usia kepala 2 anda masih single, mungkin anda juga membantu finansial orang tua anda, adik, kakak atau keponakan anda. dengan Asuransi jiwa, bisa memberikan harapan, kalu amit-amint ketetapan tuhan yang pasti itu datang ( meninggal dunia ) setidak nya anda telah menyiapakan nya dengan cinta, sesungguhnya karena cinta banyak orang yang membeli asuransi jiwa.
Jadi, cobalah atur pembagian gaji. Jika setelah menyisihkan pengeluaran wajib, dana darurat, dan investasi masih ada dana tersisa, maka bisa Anda alokasikan untuk asuransi jiwa
Penulis : Nasrudin
IG : @nnasrudin70
WEB : www.nazrudin.com
WA : 0857-8108-3314
0 Komentar